KEPULAUAN SERIBU SERIBU PULAU DENGAN SERIBU KEINDAHAN
Pulau Tidung
pulau tidung , merupakan salah satu pulau terbesar di gugusan kepulauan seribu dengan pemandangan dan panorama bahari yang asri dan ekosistem yang masih terjaga, menjadikan pulau tidung sebagai salah satu tujuan wisata kepulauan seribu dengan harga yang terjangkau.
Jembatan penghubung antara Pulau Tidung Besar dan Pulau Tidung Kecil. Para pengunjung menamai jembatan ini “jembatan cinta”. Lokasi ini paling banyak didatangi wisatawan. Jembatan yang panjangnya sekitar 2.5 km ini terkesan eksotik dan menawan. Apalagi pada saat “sunrise” & “sunset” tiba. Para wisatawan berlomba menuju jembatan untuk berfoto- foto menikmati keindahannya atau mengabadikannya dengan berfoto- foto.
dan disini juga ada paket =p aket wisatanya loh, penduduk di daerah tidung ini, menyediakan penginapan dan yang lainnya...
0 komentar:
Posting Komentar